Suaraeradigital.id – Jakarta, PT Madusari Murni Indah Tbk (“Perseroan”) menyelenggarakan paparan Publik dalam rangka Penawaran Umum Perdana Saham PT.Madusari Murni Indah Tbk.tahun 2018 sebanyak-banyaknya sejumlah 495.946.000 saham biasa atas nama yang merupakan saham baru atau sebanyak-banyakmya 20 % dari modal ditempatka dan disetor perseroan setelah Penawaran Umum Perdana Saham.

Dalam paparannya, Arief Goeadibrata, Direktur utama perseroan menjelaskan bahwa dana yang diperoleh dari penawaran umum perdana saham ini,
Setelah dikurangi biaya – biaya emisi, akan digunakan perseroan untuk :

1. Sekitar 94,45% akan di salurkan oleh “Perseroan” kepada Entitas anak untuk menungkatkan kapasitas produksi entitas anak dengan membangun pabrik serta membeli beberapa mesin baru.

2. Sisanya akan disalurkan “perseroan” kepada entitas Anak untuk pembangunan fasilitas distibusi berupa gudang di daerah jawa timur

Dalam aksi korporasi ini perseroan menunjuk PT Sucor Sekuritas. Sebagai penjamin pelaksana emisi.
Sedangkan profesi penunjangan pasar modal adalah :

Konsultan Hukum Hiswara bunjamin dan tandjung

Kantor akuntan publik Gani sigiro dan Handayani ( Grant Thornton )

Notaris kantor notaris Liestani Wang S. H., M.Kn

Biro Administrasi efrek PT Adimitra Jasa Korpora

(Andaka)

You may also like

Leave a Comment